Tips dan triks sederhana untuk macro lover pemula

Tips dan triks sederhana untuk macro lover pemula

Price:

Selengkapnya »

Banyak binatang kecil yang cantik dan menarik disekitar kita. Bagi macro lover yang masih pemula, berikut tips dan triks sederhana yang bisa kamu coba untukmendapatkan kualitas gambar yang cantik dan memuaskan. 

  • Bagian mata atau bagian depan
Yellow jacket paper wasp 
Memotret binatang kecil secara keseluruhan akan nampak biasa, namun ketika kita fokuskan untuk bagian mata, anda akan mendapatkan sesuatu yang berbeda. Bagi saya, bagian mata adalah bagian yang paling susah untuk diambil gambarnya namun anda akan merasa puas ketika melihat detail dari mata binatang bidikan anda. 


Fly's eyes


Colorful Beetle


  • Bagian Samping
Setelah mendapat bagian matanya, saya mencoba memotret bagian samping. Tampilan bagian samping juga sangat menarik untuk di nikmati. 





Selamat mencoba, semoga tips dan triks sederhana dari saya bermanfaat bagi macro lovers semua. Anda tak akan pernah tau bagaimana sensasi memotret binatang kecil sebelum anda mencobanya.

Salam@Muhammad Iqbal 

0 Reviews